MASUK
Mesin Penggiling Daging MGD-G31 ini berfungsi untuk menggiling daging dengan sangat cepat dan efisien. Dengan menggunakan tenaga listrik yang ramah lingkungan. Mesin tersebut dapat membuat daging jadi halus yang nantinya akan dipergunakan sebagai bahan dasar olahan makanan seperti nugget, bakso, dan olahan beku lainnya. Mesin giling daging ini cocok digunakan untuk keperluan rumah tangga karena bentuknya yang portabel dan mudah dipindah-pindahkan. Mesin ini juga mudah dibersihkan, dan memiliki desain yang elegan.
Menggiling daging dengan meat Grinder FOMAC akan menghasilkan daging giling secara cepat dan efisien. Anda bisa menghemat waktu dan tenaga dibandingkan menggiling secara manual. Selain itu hasil gilingan akan lebih higienis karena semua dilakukan di dalam mesin tertutup dengan mata pisau yang terbuat dari stainless yang bisa dilepas pada saat pembersihan mesin.
Selalu ingat untuk menjaga mesin dalam keadaan bersih setelah selesai digunakan dan jangan lupa untuk mencabut daya sebelum membersihkan mesin.
Voltase | 220-240V / 50Hz |
---|---|
Daya | 200 Watt |
Kecepatan Pisau | 150 rpm |
Kapasitas | 20-25 Kg/h |
Berat | 3,5 Kg |
Dimensi | 39 x 18 x 35,8 cm |
Menggiling daging
1. potong semua daging jadi beberapa bagian agar mudah memasukan ke lubang hopper
2. colokan steker,lalu nyalkan mesin/tekan tombol ON
3. tuang daging dalam hopper plate ,gunakan pendorong makanan
4. setelah selesai digunakan ,matikan mesin ,cabut colokan
cara mengisi sosis
1. pasang dengan pipa dan tie in yang di inginkan .ikuti langkah langkah yang sama 1-4.kemudain tempatkan pengisi sosis yang telah dirakit di sebelah catting plate
2. pasang sekrup ke dalam piring sampe kencang
3. pegang casing dengan tangan, tabung sisi lain untuk menempatkan daging yg di bumbuin
Harga
Harga yang tercantum sudah termasuk PPN 10%
Harga yang tercantum dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan terlebih dahulu.
Deskripsi & Spesifikasi
Informasi terkait Deskripsi & Spesifikasi dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan terlebih dahulu. Silahkan menghubungi staf sales kami untuk memastikan fungsi dan spesifikasi dari mesin.
Gambar Produk
Gambar produk yang kami tampilkan mungkin bukan gambar yang terbaru atau terupdate. Jika Anda ragu dengan bentuk mesin, Anda bisa menanyakan langsung ke staf sales kami.
Stock
Kami tidak memberikan informasi mengenai ketersediaan stock mesin. Mohon memastikan ketersedian stock unit mesin ke staf sales kami.
Informasi Produk
Kami selalu berusaha memberikan informasi yang terbaik dan juga yang terbaru mengenai produk Fomac. Staf Sales kami akan siap membantu Anda untuk mendapatkan informasi yang terbaik untuk Anda.
Fitur ini sedang dalam perbaikan.
Untuk pemesanan
Meat Grinder MGD-G31 (Red)
Silakan hubungi Sales Online kami :
Sales OnlineFomac fokus dalam bidang mesin pengolah makanan mulai dari industri rumah tangga, usaha kecil, menengah sampai industri manufaktur makanan.
Sentra Industri Terpadu III Blok H No.6 Jl. Kamal Muara VII, Pantai Indah Kapuk, Jakarta Utara, 14470, Indonesia
(021) 2951 4991
Copyright © 2018 Fomac. All Rights Reserved